Indonesia Temukan 63 Pulau Baru, Menegaskan Status Sebagai Negara Kepulauan Terbesar
Pelita Jogja – Badan Informasi Geospasial (BIG) kembali mencatat pencapaian penting dalam pengelolaan data geospasial dengan penemuan 63 pulau baru yang tersebar di berbagai wilayah nusantara. Penemuan ini diumumkan oleh Kepala BIG, Muh Aris Marfai, dalam konferensi pers di Gedung…